Ada saat-saat dalam hidup qta sangat merindukan seseorang sehingga ingin hati menjemput mereka walau hanya dalam mimpi atau sekedar memeluknya dengan ungkapan kata-kata indah.
Jangan takut bermimpi, luaskanlah dirimu bersama jiwa pergi sejauh-jauhnya ke tempat dimana hati bsa tenang dan merasa terhibur, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan.
Ketika satu pintu tertutup, pintu yang lain dibukakan. tetapi acap kali qta terpaku terlalu lama pada pintu, terlalu apatis atau ragu-ragu sehingga tidak melihat pintu yang lain dibukakan bg qta.
Orang yang tidak bisa memafkan orang lain sama saja dengan orang yang memutuskan jembatan yang harus dilaluinya, karena semua orang perlu dimaafkan.
Jangan pernah menyesal setelah anda mengungkapkan suatu perasaan. karena jika demikian, anda sama saja menyesali kebenaran.
Nilai dari seseorang itu ditentukan dari keberaniannya memikul tanggungjawab, mencintai hidup dan pekerjaannya.